CARA MENGHITUNG BEBAN MATI DAN BEBAN DINDING PADA STRUKTUR BAJA




Pembebanan Lantai 1
Beban mati (DL)
Berat sendiri pelat = tebal pelat x berat jenis beton x koefisien reduksi pelat
= 0,12 x 2400 = 288 kg/m2
Berat sendiri struktur dihitung oleh program ETABS v.9.5.0

Beban mati tambahan (SDL)
Adukan (t = 2cm) = 2 x 21 kg/m2 = 42 kg/m2
Keramik = 24 kg/m2
Plafond + penggantung = 14 kg/m2
M/E = 20 kg/m2
Total SDL (Adukan + Keramik + Plafond + penggantung + M/E = 100 kg/m2
Beban hidup (LL) = 200 kg/m2


Pembebanan Tangga
Beban mati tambahan (SDL)
Adukan (t = 2cm) = 2 x 21 kg/m2 = 42 kg/m2
Keramik = 24 kg/m2
Total SDL (Adukan + Keramik ) = 66 kg/m2
Beban hidup (LL) = 200 kg/m2


Beban Dinding
Beban dinding bata (setengah bata) = 250 kg/m2
Beban dinding pada balok lantai 1 = 4 m x 250 kg/m2 = 1000 kg/m

0 Response to "CARA MENGHITUNG BEBAN MATI DAN BEBAN DINDING PADA STRUKTUR BAJA"

Posting Komentar

Postingan Populer

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel